Jadi Rahasia Orang Jepang Hilangkan Flek Hitam, Cuma Pakai Masker Beras dengan Putih Telur Hasilnya Tak Kalah dengan Skincare Mahal, Begini Cara Buatnya

By Idam Rosyda, Jumat, 4 Februari 2022 | 15:40 WIB
Ini jadinya kalau pakai masker tepung beras semingguan (Kolase SajianSedap dan Daily hunt)

Bisa jadi itu pula sebabnya banyak produk perawatan kulit yang mengandung sari pati air beras sebagai kandungannya.

Bagi yang merasakan kulit terbakar karena terlalu lama berada di bawah matahari misalnya, masker beras bisa jadi pilihan untuk menenangkan kulit.

Tak hanya itu, air beras juga bisa mengencangkan kulit dan cocok bagi mereka yang memiliki jenis kulit berminyak.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.

Baca Juga: BERITA POPULER : Cara Menghilangkan Asam Urat Cuma dengan Daun Sirih Sampai Cara Menghilangkan Flek Hitam dengan Teh

Cara membuat masker beras di rumah ada beberapa cara, salah satunya dicampur dengan putih telur.

Caranya, campurkan 2 sendok makan tepung beras dengan 1 putih telur.

Pijat ke wajah hingga mengering. Kemudian, bilas dengan air bersih.

Anda bisa mencoba eksperimen masker beras untuk wajah, bergantung pada kondisi wajah.

Tujuannya bukan sekadar untuk membuat wajah lebih cerah, tapi yang lebih penting agar kulit semakin sehat.

Selain itu, felk hitam perlahan juga pudah.