Sekomplek sampai Ikut-ikutan, Cicak Ternyata Langsung Kabur Pakai Merica Kalau Cara Pakainya Seperti Ini, Coba dari Dulu Tahu

By Idam Rosyda, Sabtu, 5 Februari 2022 | 17:40 WIB
cara mengusir cicak dengan merica (pixabay/steveb)

SajianSedap.com - Cicak adalah salah stau hewan melata yang kerap hirup di dinding rumah.

Hewan satu ini pun cukup aktif berkembang biak.

Tak heran jika cicak di rumah Anda kerap mendadak muncul dalam jumlah yang banyak.

Biasanya, jika tidak terlihat, Anda bisa melihat korotan yang berserakan di lantai.

Unutk mengusir cicak ini memang susah-sudah gampang.

Penggunaan obat pengusir hewan bisa Anda lakukamn, namun hal ini berbahaya jika Anda mempunyai anak kecil dan hewan peliharaan.

Nah, cara mengusir cicak dengan bahan alami adalah solusi yang tepat.

Slaah satunya Anda bisa menggunakan merica.

Bagaimana cara penggunaannya?

Baca Juga: Jangan Langsung Dibuang! Coba Pakai Cangkang Telur Untuk Usir Cicak di Rumah, Dijamin Kabur dan Tak Kembali Kalau Pakai Cara Ini

Merica Bisa Mengusir Cicak

Merica rupanya bisa Anda gunakan sebagai bahan alami yang bisa mengusir cicak lho.