SajianSedap.com - Memiliki rumah yang bersih tentu sudah jadi impian banyak orang.
Ya, cara paling mudah untuk membersihkan rumah adalah dengan menyapu dan mengepel lantai.
Nah, dengan begitu lantai rumah pun bakal bebas dari debu dan bakteri.
Saat mengepel lantai biasanya kita akan menggunakan cairan pembersih.
Cairan pembersih untuk lantai memang gampang ditemukan.
Bahkan kita juga bisa kok membeli cairan pembersih lantai di warung.
Namun, gak ada salahnya kalau Anda coba pakai bahan dapur ini untuk mengepel lantai.
Karena kalau pakai bahan dapur ini bisa bikin lantai jadi bersih dan bebas kerak loh.
Penasaran? Yuk simak artikel ini!
Cara Bersihkan Lantai
Sebelumnya, agar penggunaan cairan pembersih lantai menjadi optimal, gunakan cara yang benar, yaitu dengan 2 ember saat mengepel.