Mulai Hari Ini, Coba Geprek Jahe dan Kunyit Lalu Seduh dengan Air Panas, Jangan Kaget Rasakan Tubuh Jadi Segar Bugar dalam Sekali Coba

By Amelia Pertamasari, Rabu, 9 Februari 2022 | 12:40 WIB
Manfaat teh jahe dan kunyit untuk kesehatan. (tribunnews.com)

SajianSedap.com - Selama ini kita banyak mencari cara untuk menjaga tubuh tetap sehat dan fit, terutama di masa pandemi yang tak kunjung usai.

Berbagai suplemen dan vitamin dikonsumsi secara rutin untuk menjaga imunitas tubuh tetap baik.

Namun, sebenarnya bahan-bahan alami di dapur bisa menjadi rahasia imunitas tubuh yang kuat.

Salah satunya adalah teh jahe dan kunyit, yang mana dalam dunia kesehatan manfaat keduanya bukanlah rahasia lagi.

Sudah banyak orang yang rutin mengonsumsi keduannya setiap hari karena yakin akan khasiatnya.

Jahe dengan rasanya yang pedas dan unik, serta dikemas dalam kandungan seperti gingerol, shogaol, zingiberene, dan zingerone memiliki manfaat bagus untuk kesehatan.

Sedang kunyit memiliki kandungan kurkuminnya yang sangat terkenal.

Kandungan ini sebagai sifat antiinflamasi yang diketahui dapat menghambat pertumbuhan, perkembangan, dan penyebaran sel kanker.

Nah, jika keduanya dikombinasikan akan menghasilkan manfaat lebih seperti berikut ini.

Baca Juga: Cuma 10 Menit Rebus Kulit Salak Lalu Minum 1 Liter Setiap Hari, Pria ini Sujud Syukur Penyakit Mematikan ini Jadi Lenyap dari Tubuh

Manfaat Teh Jahe dan Kunyit

Dilansir dari organicfacts, berikut ini manfaat teh jahe dan kunyit untuk kesehatan.