1. Membedakan penggunaan
Pastikan memiliki paling tidak dua talenan di rumah.
Anda bisa memisahkan penggunaan talenan khusus daging dan sayuran mentah.
2. Membersihkan talenan
Jika anda memiliki talenan kayu, sangat dianjurkan memakai garam atau baking soda untuk membersihkannya.
Caranya sangat mudah, cukup keringkan talenan kemudian taburkan sejumput garam dan baking soda.
Baca Juga: Resep Udang Masak Pindang Bening, Menu Seafood Dengan Kuah yang Begitu Menyegarkan
Rendam spons cuci piring dengan air hangat.
Setelah itu, gosokkan pada permukaan talenan yang sudah ditaburi garam dan baking soda.
Jika sudah, bilas talenan sampai busa hilang.
Nah, anda bisa langsung menerapkannya di rumah!
Cara Membersihkan Noda di Talenan Plastik