Ngapain Sampai Panik! Ternyata Dengkul yang Hitam Bisa Kembali Cerah Hanya Dengan Bumbu Dasar Membuat Nasi Kuning, Cobain Sekarang

By Marcel Mariana, Sabtu, 19 Februari 2022 | 19:40 WIB
Mengatasi dengkul dan siku yang hitam cuma modal kunyit (Pixabay)

Sajiansedap.com - Apakah anda merasa sudah rajin merawat dengkul dan siku anda?

Biasanya dua area ini paling rawan hitam dibandingkan dengan bagian tubuh lainnya.

Usut punya usut, ada beragam alasan kulit dengkul dan siku jadi hitam loh.

Tapi tenang saja, ada solusi alami untuk mengatasi masalah satu ini.

Dengan bahan alami dan dijamin murah meriah deh.

Selain itu juga sangat mudah dicari.

Mengutip Serambinews, akumulasi sel kulit mati, gesekan, paparan sinar matahari, dan ketidakseimbangan hormon bisa menjadi penyebab lutut dan siku menjadi gelap.

Ditambah, bagian-bagian tubuh tersebut tidak mengandung kelenjar minyak.

Berikut ini bahan alami yang bisa digunakan mencerahkan area dengkul dan siku untuk anda.

Baca Juga: Beli Skincare Mahal! Mending Pakai Labu Siam yang Diolah dengan Cara Ini, Ternyata Lebih Ampuh Bikin Kulit Cerah

Mencerahkan Dengkul dan Siku

Dirangkum Grid.ID dari Kompas.com, ternyata kunyit bisa mengatasinya.