Jangan Ragu Lagi! Ternyata Campuran Deterjen dan Minyak Kayu Putih Bisa Bikin Handuk Kotor Kembali Bersih Kurang Dari 1 Jam

By Marcel Mariana, Minggu, 13 Maret 2022 | 08:00 WIB
Detergen dan minyak kayu putih untuk handuk kotor
Detergen dan minyak kayu putih untuk handuk kotor (Tribunnews.com)

Minyak ini meningkatkan aliran udara ke paru-paru.

Baca Juga: Sia-sia Selama Ini Dibuang, Kulit Nanas Yang Diolah Seperti Ini Bisa Bikin Tubuh Auto Langsing, Coba Tahu Dari Dulu

Jadi jika kamu merasa tersumbat dan pengap, tambahkan beberapa tetes ke bak mandi, atau diteteskan pada sapu tangan dan bantal untuk kemudian dihirup, maka napas akan kembali lega.

Minyak kayu putih juga bisa menenangkan anak yang sedang sakit, hingga membantumu merasa lebih baik saat mabuk perjalanan.

7. Bersihkan wastafel dapur

Lap dapur dan wastafel dapur dengan minyak kayu putih dan kamu akan mendapatkan hasil yang berkilau dan bersih serta bebas kuman.

Ini sangat dianjurkan, terutama jika kamu sering memasak.

8. Membersihkan bahan kulit

Jika noda pena terkena tas atau jaket yang terbuat dari kulit, minyak kayu putih bisa membantumu untuk menghilangkannya.

Caranya, beri beberapa tetes minyak kayu putih pada lap berwatrna putih dan usapkan perlahan pada noda hingga bersih.

Baca Juga: Resep Daun Singkong Tumis Rebon, Menu Serba Sayur Praktis yang Penuh Nutrisi

9. Pengusir kutu hewan yang alami

Untuk pengusir kutu alami, tambahkan 3-4 tetes minyak kayu putih ke sampo hewan peliharaan dan cuci seperti biasa.

Hindari meletakkannya di dekat mata dan mulut mereka.

Nah bagaimana mudah bukan?

Cuma modal minyak kayu putih, Anda bisa menggunakannya unutk berbagai manfaat.

Semoga informasi ini berguna untuk Anda Sase Lovers!

Baca Juga: Mulanya Sering Bikin Parutan Kencur Yang Diambil Sarinya, Tak Disangka Penyakit Berbahaya Ini Langsung Amblas, Nggak Perlu Pakai Obat Dokter Lagi

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Manfaat Minyak Kayu Putih, Hilangkan Noda hingga Bersihkan Kompor