Tuang ke dalam wadah plastik dan biarkan larutan selama satu hingga dua jam. Setelah itu, lap bersih, bilas, dan keringkan.
Untuk membersihkannya secara maksimal, gosok wadah tersebut dengan spons atau sikat setelah direndam agar bekas minyak dan noda yang tertinggal di wadah terangkat.
Bahan Dapur untuk Membersihkan Botol Minum
Kotoran di dalam botol seringkali masih tertinggal soalnya sulit dijangkau.
Apalagi jika botol minum ada memiliki bentuk yang meruncing atau seperti botol sirip.
Jika tidak dibersihkann secara tepat, bisa muncul noda hijau bahkan hingga lumut.
Nah, dengan tips ini Anda bisa membersihkannya dengan menggunakan campuran beras, dan detergen.
Baca Juga: Cuma 30 Menit, Gosok Payudara dengan Pisang Campur Bahan Ini, Suami sampai Melongo Liihat Hasilnya
Masukkan 1 sdt beras dan sedikit detergen dan tambahkan air hangat ke dalam botol hingga 3/4.
Tutup botol hingga rapat dan kocok-kocok hingga beras bisa menjangkau semua permukaan botol.
Perhatikan pula jenis botolnya, ya.
Jika kaca botol tipis disarankan jangan terlalu keras saat mengocoknya.