Lantas bagaimana cara membuatnya? Mudah sekali, hanya perlu siapkan bahan-bahan sebagai berikut.
- 1 sendok teh bubuk kunyit
- 1/8 sendok teh minyak kelapa cair
- 1 sendok teh soda kue
- 1 sampai 2 tetes ekstrak mint (jika diperlukan)
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Setelah bahan sudah berhasil dicampur menjadi pasta, lalu basahi bulu sikat gigi dan celupkan ke dalam pasta.
Sikat gigi eperti biasanya, alih-alih langsung membilasnya, biarkan pasta menempel di gigi setidaknya selama lima menit.
Selanjutnya, bilas mulut secara menyeluruh dengan air.
Kemudian, sikat gigi lagi dengan pasta gigi biasa.