Nyesel Baru Tahu Hari ini, Noda Tinta Di Baju Bisa Lenyap Tanpa Perlu Datang Ke Laundry Cukup dengan Tetesan Cairan ini

By Raka, Senin, 21 Maret 2022 | 12:40 WIB
Cara membersihkan noda tinta yang menempel di baju (cleanipedia.com)

Alkohol bisa membantu mengencerkan noda dan membuatnya terserap kain di bawahnya.

Jika handuk atau lap bersih di bawahnya sudah terkena tinta, maka pindah pakaian ke area handuk yang masih bersih agar tinta tak makin menyebar.

Lakukan teknik mengusap menggunakan alkohol hingga noda kian pudar dan makin tipis.

Langkah terakhir adalah memberi deterjen cair ke atas noda, dan diamkan selama lima menitan.

Lalu cuci dengan air panas dan bilas.

Jika pakaian Anda putih, Anda bisa mencucinya menggunakan campuran pemutih pakaian dan air dingin.

Artikel berlanjut setelah video berikut ini.

 Baca Juga: Awalnya Heran Lihat Mertua Cuci Baju Putih Pakai Sabun Cuci Piring, Setelah Lihat Hasilnya Bikin Wanita Ini Melongo, Sekomplek Langsung Contek

Meski tak bisa dihilangkan sempurna, namun langkah ini bisa membuat noda cukup tersamar sehingga pakaian bisa tetap digunakan.

Jika tidak ada alkohol Anda juga bisa menggunakan trik lain unutk menghilangkan noda tinta di pakaian.

1. Bersihkan ketika masih basah