Mimpi Punya Wajah Mulus Akhirnya Sirna, Bukan Menghilangkan Jerawat, Baking Soda Bisa Membawa Malapetaka Jika Sering Dilumuri Ke Muka

By Raka, Selasa, 29 Maret 2022 | 11:50 WIB
Bahaya baking soda untuk wajah jika digunakan setiap hari (Kolase Freepik)

SajianSedap.com - Semua pasti tahu baking soda.

Tak cuma untuk bahan membuat kue, baking soda juga memiliki manfaat lain.

Mulai dari membersihkan kamar mandi sampai merawat wajah.

Khusus wajah, baking soda bisa mengatasi masalah wajah.

Salah satunya jerawat yang sulit hilang.

Meski memiliki banyak manfaat, rupanya baking soda memiliki bahaya tersembunyi.

Bahaya Baking Soda jika Digunakan Setiap Hari

Mungkin kamu bertanya-tanya, bagaimana bisa baking soda mampu menghilangkan jerawat padahal baking soda sering digunakan dalam proses pembuatan makanan?

Dikutip SajianSedap dari Kompas.com, perlu diketahui bahwa baking soda bisa bertindak sebagai anti-inflamasi dan antiseptik.

Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve

Tidak heran, banyak orang yang percaya bahwa baking soda dapat digunakan untuk mengobati jerawat.

Jika kamu ingin mencoba penggunaan baking soda untuk jerawat, sebaiknya tidak melakukan metode ini setiap hari.