Coba Ambil Sisa Jahe Lalu Masukkan Dalam Rice Cooker, Kurang Dari Satu Jam, Nasi Putih Sudah Langsung Ludes

By Raka, Sabtu, 7 Mei 2022 | 06:50 WIB
Manfaat dari masak nasi ditambah jahe (girlcooksworld.com)

Jahe juga memiliki sifat antioksidan yang sangat tinggi sehingga bisa menangkal radikal bebas.

Jahe juga bisa meningkatkan sistem kekebalan tubuh kita, hal ini tentu sangat bagus dicoba di tengah pandemi seperti ini.

Masak nasi dengan jahe juga memiliki manfaat yang luar biasa untuk tubuh.

Mengutip dari Step to Health jika Anda bisa masak nasi dengan jahe akan membuat satu rumah terhindar dari penyakit jantung.

Hal ini karena kandungan dalam jahe bisa menurunkan kolesterol dalam tubuh kita, karena diketahui kolesterol adalah biang munculnya penyakit jantung.

Baca Juga: Baru Tahu Sekarang! Iseng Tuang Kaldu Ayam Saat Masak Nasi, Ibu Rumah Tangga Kaget Nasinya Baru Matang Langsung Ludes

Rasa nasi pun akan jauh lebih enak jika kita memasaknya dengan jahe. 

Nah, dengan adanya sederet manfaat masak nasi dengan jahe, yakin tak mau mencobanya sekarang?

Diketahui juga bahwa tak hanya jahe, kita juga bisa masukkan daun pandan saat masak nasi, loh.

Tertarik mau coba Sase lovers?