Yang Nekat Bakal Nyesel! Jangan Masuk Panti Pijat Kalau Alami Kondisi Ini, Bisa Mati Lemas Kalau Coba-coba

By Idam Rosyda, Rabu, 6 April 2022 | 17:25 WIB
orang yang tidak boleh pijat refleksi (Pixabay/andreas160578)

SajianSedap.com - Pijat sering jadi pilihan untuk mengatasi rasa lelah di badan.

Dengan melakukan tekanna pada bagian-bagian atau titik tertentu, tubuh seolah menjadi segar dan rileks kembali.

Tidak jika, Anda bisa dengan mudah menemukan tempat yang menjual jasa pijat, khususnya pijat refleksi.

Ya, selain solusi pengobatan dokter, pijat refleksi menjadi pilihan untuk mengatasi berbagai gangguan keshetaan, terutama gangguan kesehatan ringan.

Meski memiliki manfaat untuk tubuh, rupanya pijat refleksi juga bukan tanpa bahaya.

Pasalnya tidak semua orang diperbolehkan untuk melakukan pijat refleksi.

Ada sebagian oreng dengan kondisi tertentu, yang tidak boleh melakukan pijat relfeksi.

Lantas kondisi apa saja yang dimaksud?

Berikut ulasan lengkapnya, siapa tahu Anda termasuk.

Baca Juga: Baru Hari Pertama Puasa Asam Lambung Langsung Naik, Segera Pijat Bagian Kaki ini, Sembuh Total Tanpa Perlu Minum Obat

Bahaya Pijat Refleksi pada Orang dengan Kondisi Tertentu

Pijak refleksi memang bisa jadi pilihan sata lelah melanda.