Jangan Sembarangan! Beginilah Cara Mencuci Kaus Kaki Agar Bersih dari Noda, Nomor 3 Jarang Ada yang Tahu

By Marcel Mariana, Sabtu, 9 April 2022 | 13:10 WIB
cara membersihkan kaos kaki (Step to Health)

1. Gunakan Air Hangat

Saat mencuci kaus kaki sebaiknya gunakan air hangat dan rendam beberapa saat.

Air hangat akan mempermudah proses mencuci kaus kaki.

Selain itu air hangat akan membuat bahan tetap awet.

2. Detergen

Bukan hanya mengunakan air hangat, Anda bisa mencampurkan detergen saat merendam kaus kaki.

Rendam kaus kaki dengan detergen selama 30 menit.

Baca Juga: Wajib Dicoba! Nanti Malam Coba Masukkan Bawang Putih Ke Kaos Kaki Sebelum Tidur, Besoknya Sekujur Tubuh Bakal Alami Perubahan Drastis Ini

Setelah itu, sikat kaus kaki dengan perlahan.

Cara itu bisa membuat noda pada kaus kaki hilang.

3. Aplikasikan Lemon dan Soda Kue

Menggunakan lemon untuk mencuci bisa membantu Anda menjaga warna pada kaus kaki.