Padahal Jadi Makanan Favorit Ketika Berbuka Puasa, Mulai Sekarang STOP Makan Gorengan Saat Perut Kosong, Bisa Bikin Penyakit Mematikan Ini Menyerang Tiba-tiba

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Rabu, 13 April 2022 | 17:50 WIB
Bahaya makan gorengan saat berbuka puasa (Kompas)

Sase Lovers punya tekanan darah yang tinggi?

Anda harus waspada mulai sekarang.

Penderita hipertensi harus memilih makanan yang sehat untuk mengontrol tekanan darah.

Jika tidak, akibatnya bisa fatal.

Salah satu makanan yang harus dihindari adalah gorengan.

Dilansir dari Durham Nephrology, gorengan adalah makanan yang pantang dimakan oleh pemilik tekanan darah tinggi.

Makanan ini mengandung banyak lemak jenuh dan lemak trans di dalamnya.

Umumnya gorengan akan digoreng dengan banyak minyak.

Baca Juga: Dapat Saran dari Mertua, Kalau Mau Bikin Tempe Goreng yang Bisa Renyah dari Pagi Sampai Sore, Coba Tambahkan Bahan Ini ke Dalam Adonan

Nah proses memasak inilah yang membuatnya tidak baik untuk penderita hipertensi.

Selain itu, gorengan juga banyak mengandung garam.

Apalagi jika gorengan sudah ditambah penyedap yang tinggi sodium.