Siapa Sase Lovers yang doyan susu?
Sepertinya hampir semua orang doyan susu ya.
Minuman yang satu ini memang memiliki banyak manfaat.
Tak hanya untuk kesehatan tubuh, susu juga baik untuk kesehatan kulit wajah.
Melansir dari Be Beuatiful, susu ternyata bisa mencerahkan kulit Anda lho.
Karena itu, banyak sekali brand kecantikan yang menggunakan susu sebagai bahan utamanya.
Selain mencerahkan, susu bisa melembapkan kulit.
Bagi Anda yang memiliki kulit sensitif, Anda juga tak perlu khawatir.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Susu juga sangat ramah bagi Anda yang memiliki kulit sensitif.