Enggak Perlu ke Salon, Rambut Lurus Tanpa Rebonding Ternyata Bisa Pakai Pisang Dicampur 1 Bahan Ini, Lebaran Bakal pada Pangling!

By Idam Rosyda, Minggu, 17 April 2022 | 12:25 WIB
cara meluruskan rambut tanpa rebonding (SHVETS Production)

Beberapa bahan alami bisa membantu Anda untuk meluruskan rambut.

Satu diantara bahan tersebut adalah pisang yang disampur dengan susu.

Cosmetics Arena merekomendasikan pisang dan susu sebagai pelurus rambut selanjutnya yang bisa Anda coba.

Kandungan dalam bahan alami itu mampu meluruskan dan melembutkan rambut.

Bahkan, ketombe juga bisa dihilangkan oleh bahan-bahan tersebut.

Caranya sangat mudah.

Pertama, hancurkan dua buah pisang hingga benar-benar halus.

Baca Juga: Bertahun-Tahun Menahan Malu Karena Ketombe, Padahal Cukup Pakai Mengkudu Bisa Bikin Kulit Kepala Bersih Seketika, Coba dan Rasakan Efeknya

Setelah itu, tambahkan 2 sdm susu dan aduk hingga rata.

Aplikasikan masker tersebut pada kulit kepala selama dua jam lalu bilas dengan air.

Selain campuran pisang dan susu, Anda juga bisa mencoba dengan bahan lain.

1. Santan, madu dan lemon