Jangan Sampai Lebaran Jadi Omongan Saudara, Singkirkan Jaring Laba-laba Biar Tidak Balik Lagi dengan Cuka, Kemoceng Bisa Nganggur

By Raka, Minggu, 24 April 2022 | 16:50 WIB
Cara usir laba-laba dan beserta jaringnya dengan cuka (Pexels)

SajianSedap.com - Siapa yang rumahnya memiliki jaring laba-laba.

Jaring laba-laba membuat rumah tidak lagi indah.

Bahkan rumah jadi cenderung terlihat kumuh.

Tentunya hal ini bisa cukup mengganggu tamu yang datang.

Ketimbang mengatasinya dengan sapu apalagi kemoceng, tentu jaring laba-laba tidak langsung lenyap.

Atasi jaring laba-laba dengan bahan yang ada di dapur.

Salah satunya dengan cuka.

Begini caranya biar laba-laba tidak akan lagi mengganggu ketenangan rumah.

 Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This

Menghilangkan Jaring Laba-Laba

1. Larutan minyak kelapa dan cuka

Biasanya jaring laba-laba banyak menempel pada ujung sapu atau barang lain yang untuk membersihkannya cukup rumit.