Umur 80 Tapi Gak Ada Kerutan, Rahasia Awet Muda Nenek Ini Ternyata Cukup Pakai Minyak Kelapa Dan Alpukat, Bikinnya Nggak Pakai Ribet

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Minggu, 1 Mei 2022 | 16:25 WIB
Rahasia bebas kerutan dengan minyak kelapa dan alpukat ()

SajianSedap.com – Ketika bertambah usia, pasti akan ada kerutan.

Hal ini sebenarnya sangat wajar terjadi.

Tapi bukan berarti kerutan nggak bisa dicegah lho.

Anda bisa mencegah kerutan dari sekarang.

Terutama di daerah yang rawat berkerut seperti wajah.

Tapi Sase Lovers nggak perlu beli skincare mahal ya.

Anda bisa memanfaatkan bahan alami.

Yaitu dengan minyak kelapa dan alpukat untuk menghilangkan kerutan.

Penasaran bagaimana caranya?

Baca Juga: Garang Asem Ayam Recipe, Soul-Satisfying Food That Warm You up on Cold Nights

Minyak Kelapa dan Alpukat untuk Menghilangkan Kerutan

Manfaat alpukat dan minyak kelapa untuk mengatasi kerutan wajah

Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan 2 bahan ini.

Kedua bahan ini sangat sering kita temukan.

Tinggal ke pasar, Anda sudah bisa menemukan minyak kelapa dan alpukat sekaligus.

Mungkin Anda tidak terpikirkan untuk mencampur kedua bahan ini.

Padahal kalau dicampur, minyak kelapa dan alpukat punya efek yang fantastis lho.

Dilansir dari Stylecraze, minyak kelapa dan alpukat bisa dipakai untuk menghilangkan kerutan.

Minyak kelapa adalah bahan yang kaya akan berbagai senyawa yang baik untuk kulit.

Salah satunya adalah asam lemak.

Baca Juga: Dari Keriput Jadi Kencang, Rahasia Mertua Lenyapkan Kerutan di Wajah Ternyata Cuma Modal Soda Kue Dicampur Bahan Ini, Lebaran Bakal Bikin Pangling!

Zat ini akan sangat baik untuk menutrisi kulit.

Selain itu, alpukat juga akan membuat kulit lebih kenyal, menghilangkan kerutan, dan mengurangi garis halus.

Menarik banget ya.

Tapi bagaimana cara membuatnya ya?

Cara Membuat Masker Minyak Kelapa dan Alpukat

Bagi Sase Lovers yang tertarik, yuk ikuti langkah di bawah ini.

Bahan:

- ¼ bagian alpukat

- ½ sdt minyak kelapa

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: Terungkap Juga Rahasia Awet Muda Mertua, Modalnya Ternyata Cuma Bawang Putih dan Campuran Ini, Wajah Dijamin Bebas Kerutan

Cara membuat:

- Hangatkan minyak kelapa terlebih dahulu.

- Setelah itu, diamkan sampai agak dingin.

- Haluskan alpukat terlebih dahulu.

- Jika sudah, campurkan kedua bahan ini.

- Oleskan ke wajah dan juga leher.

- Diamkan selama 20 menit.

- Lalu bilas dengan air hangat.

Anda bisa menggunakannya 3 kali seminggu.

Artikel ini pernah tayang di Stylecraze dengan judul 15 Best Homemade Avocado Face Mask Recipes & Their Benefits

Baca Juga: Artis-artis yang Buka Usaha Skincare Bisa Ketar-ketir! Ternyata Cara Hilangkan Kerutan dan Jerawat Cuma Modal Buah Naga