Sajiansedap.com - Ketika mendengar jeruk purut anda pasti sudah tidak asing.
Buah satu ini memang diketahui mudah ditemukan di pasar.
Harganya juga murah meriah.
Jeruk purut biasanya jadi campuran makanan.
Ternyata selain makanan, jeruk purut juga bagus untuk masalah kecantikan.
Bagi anda yang punya masalah pada kulit bisa coba olah jeruk purut.
Penasaran cara olahnya?
Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.
Jangan sampai anda telat tahu!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Manfaat Jeruk Purut
Jeruk purut atau Mauritus papeda berasal dari Asia Tenggara tropis, termasuk China bagian selatan, Malaysia, Indonesia, Thailand, dan Filipina.