Tak Sengaja Meletakkan 3 Potong Cabai Disimpan Bersama Beras, Wanita ini Shock saat Buka Isi Rice Box, Jadi Semangat Masak Nasi

By Raka, Minggu, 15 Mei 2022 | 15:40 WIB
Manfaat simpan cabai bersama dengan beras (kolase Kompas.com)

Untuk mengusir kutu beras, teman-teman sebaiknya menggunakan daun salam yang kering.

Pastikan daun salam benar-benar kering dengan menjemurnya atau meletakannya di dalam oven.

Setelah daun salam kering, masukan daun salam ke dalam tempat beras.

Aroma dari daun salam akan mengusir kutu yang ada di dalam beras.

3. Cengkeh

Cengkeh atau cengkih adalah salah satu rempah yang memiliki banyak manfaat.

Salah satu manfaat dari cengkeh adalah mengusir kutu dari beras.

Baca Juga: Tak Sengaja Siram Tanaman Cabai Samping Rumah dengan Air Cucian Daging, Seminggu Kemudian Dibuat Takjub Lihat Perubahannya, Kenapa ya?

Aroma dari cengkeh tidak disukai oleh kutu beras sehingga akan membuatnya pergi.

Walau ampuh membuat kutu pergi, namun cengkeh juga bisa mengubah rasa beras.

Karena itu, teman-teman sebaiknya meletakan cengkeh di sebuah mangkuk kecil dan meletakannya di tengah-tengah kotak beras.

Saat kutu sudah pergi, langsung ambil cengkeh agar tidak terlalu lama berada di dalam kotak beras.