Gak Bakal Malu Lagi, Gigi Kuning Bisa Putih Bersih Seketika Cuma Digosok dengan Racikan Baking Soda dan Lemon, Cobain deh!

By Amelia Pertamasari, Selasa, 31 Mei 2022 | 19:25 WIB
Cara memutihkan gigi kuning secara alami. (dentistsonthesquare.com)

1. Baking Soda dan Lemon

Soda kue atau baking soda memiliki sifat memutihkan gigi yang menjadikannya obat yang ideal untuk menghilangkan gigi kuning.

Caranya campur sejumput baking soda dengan beberapa tetes jus lemon untuk membuat pasta tipis.

Oleskan campuran tersebut ke gigi dan biarkan selama 5-10 menit.

Sikat gigi dengan campuran tersebut kemudian bilas sampai bersih dengan air.

2. Cuka Sari Apel

Cuka sari apel mengandung asam ringan yang memecah plak dan menghilangkan noda kuning dari gigi Anda.

Tambahkan 1/2 sdt cuka sari apel ke dalam secangkir air dan encerkan.

Berkumurlah dengan larutan ini sebelum menyikat gigi.

Lakukan ini 2-3 kali dalam seminggu untuk gigi yang lebih putih dan cerah.

Baca Juga: Sekarang Bisa Bebas Full Senyum, Gigi Kuning Langsung Putih Seketika Modalnya Cuma Pakai Wortel, Cara Bikinnya Gampang Banget

3. Kulit Pisang