Bocoran dari Pegawai Laundry, Kalau Mau Baju Enggak Luntur, Ternyata Bisa Pakai Garam, Begini Caranya

By Idam Rosyda, Rabu, 1 Juni 2022 | 08:40 WIB
Manfaat menambahkan garam saat mencuci baju ()

Baca Juga: Malu Sama Mertua Kalau Bau Kaki, Malam Nanti Cepat Rendam Kaki Pakai 2 Bahan Ini, Gak sampai 24 Jam Baunya Bisa Lenyap

Anda tak perlu lagi susah payah menyikat noda yang menempel di pakaian dalam tersebut.Selain itu, merendam pakaian dalam dengan garam juga bisa membuatnya lebih lembut.Berikut ini cara merendam pakaian dalam dengan garam:1. Siapkan air di dalam ember.2. Campurkan beberapa sendok garam ke air tersebut.3. Setelah itu, masukan pakaian dalam ke ember tersebut.4. . Jika sudah, diamkan selama 5-10 menit.

Nah itulah kegunaan garam yang tidak hanya sekadar bisa jadi bumbu masakan, tapi ternyata bisa juga jadi bahan untuk membuat cucian Anda makin bersih.

Bagaimana tertarik mencoba?

Sebagian artikel ini telah tayang di Kompas dengan judul Cara Mencuci Pakaian agar Tidak Luntur dengan Garam Dapur

Baca Juga: Ucapkan Selamat Tinggal Miss V Gatal, Atasi Masalah Utama Pada Organ Vital Tanpa Digaruk Cukup Modal Garam di Dapur