Bahaya yang Bisa Mengintai Tidak Main-Main! Campurkan Deterjen dengan Pemutih Saat Mencuci di Mesin Cuci, Wanita Ini Malah Alami Hal Mengerikan

By Marcel Mariana, Jumat, 3 Juni 2022 | 08:10 WIB
Mencampur detergen dan pemutih, wanita ini meregang nyawa (Intisari.grid.id )

Apabila dispenser deterjen pada mesin cuci Anda bisa dilepas, rendam di dalam air cuka sebelum digosok.

Jangan lupa juga membersihkan bagian luar mesin cuci.

Anda bisa menggunkaan cuka juga.

Baca Juga: Kecoa Seliweran di Kamar Mandi Bikin Jengkel, Pria Ini Ikuti Saran Mertua Tabur Gula dan Baking Soda Lalu Ditinggal Semalaman, Besok Paginya Sampai Syok Lihat Hasilnya

3. Lakukan siklus pencucian dengan air panas lagi

Lakukan sekali lagi siklus pencucian dengan menggunakan air panas.

Akan tetapi, kali ini tanpa deterjen atau cuka.

Bila Anda menginginkan, taburkan setengah gelas baking soda ke dalam tabung mesin cuci untuk membersihkan sisa-sisa kotoran atau residu dari siklus pertama.

Bila siklus sudah selesai, lap bagian dalam tabung mesin cuci dengan kain mikrofiber untuk menghilangkan sisa-sisa kotoran atau residu yang masih menempel.

Sebagai tambahan untuk mesin cuci bukaan atas, ada tambahan yang bisa Anda lakukan.

Untuk membersihkan mesin cuci bukaan atas, pertimbangkan untuk menghentikan siklus pencucian pertama dengan air panas sebentar saja.

Baca Juga: Mulanya Ikut Tetangga Masukkan Garam ke Dalam Mesin Cuci, Ibu Rumah Tangga Ini Langsung Dibuat Melongo dengan Hasilnya yang Luar Biasa

Kemudian, hentikan mesin cuci selama satu jam untuk memungkinkan cuka merendam tabung.

Mesin cuci bukaan atas juga cenderung memiliki lebih banyak debu ketimbang mesin cuci bukaan depan.

Untuk membersihkan debu atau tumpahan deterjen, lap bagian atas mesin cuci dan tombol-tombol dengan kain mikrofiber yang sudah direnam ke dalam cuka putih.

Gunakan sikat gigi bekas untuk membersihkan sudut-sudut yang sulit dijangkau di sekitar pintu mesin cuci dan bagian bawah tabung.

Baca Juga: Heran Lihat Mertua Sering Tabur Garam saat Cuci Baju, Setelah Kering Langsung Melongo Lihat Hasilnya, Nyesel Baru Tahu

Artikel telah ditayangkan di nakita dengan judul, Campurkan Deterjen dengan Pemutih Saat Mencuci, Ibu Ini Alami Hal Mengerikan dan Mengancam Jiwa!