SajianSedap.com - Gangguan nyamuk di rumah kerap jadi masalah yang sulit diatasi.
Bahkan meski telah menggunakan obat nyamuk atau obat semprot, nyamuk masih saja selalu ada.
Hal ini tentu bisa mengganggu kenyamanan Anda.
Tak hanya itu, kesehatan Anda juga bisa terganggu.
Pasalnya, nyamuk bisa menyebabkan demam berdarah.
Jika Anda masih bingung mencari solusinya, ternyata Anda bisa memanfaatkan kopi loh.
Ya kopi ternyata bisa digunakan untuk mengsuir nyamuk dari rumah.
Lantas bagaimana cara pengguanaannya?
Berikut ulasan lengkapnya agar Anda bisa mencobanya di rumah.
Cara Mengusir Nyamuk di Kamar Tidur dengan Kopi
Metode tradisional pengendalian nyamuk meliputi penggunaan semprotan pengusir nyamuk, lilin serai, dan bahkan losion khusus.