Iseng-iseng Simpan Kopi Di Dalam Kulkas, Setelah Didiamkan Semalaman Bakal Shock Lihat Hal Menakjubkan Ini, Gak Nyangka

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Senin, 6 Juni 2022 | 05:40 WIB
Letakkan kopi di kulkas bisa berikan khasiat luar biasa (Sajian sedap dan gridpop)

SajianSedap.com – Anda pasti punya persediaan kopi di rumah.

Biasanya kopi akan diseduh tiap pagi.

Selain itu, kopi sekarang juga punya harga yang terjangkau.

Nggak heran kalau kopi disukai banyak orang.

Tapi Sase Lovers pernah taruh kopi di kulkas?

Memang terlihat sangat aneh ya.

Namun Anda bisa mencobanya sekarang.

Anda bisa diamkan semalaman di kulkas dan lihat apa yang terjadi.

Mau tahu bagaimana hasilnya?

 Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities

Kopi untuk Mengusir Bau di Kulkas

Manfaat ampas kopi untuk mengusir bau di kulkas

Sase Lovers pasti pernah merasakan kulkas yang bau.

Pastinya akan sangat menganggu ya.

Bau kulkas yang tak sedap bisa bikin orang lain di rumah juga terganggu.

Karena itu Anda harus segera mengatasinya.

Salaha satu cara mengatasinya dengan bubuk kopi.

Cara menggunakannya juga sangat mudah.

Tinggal letakkan bubuk kopi ke piring.

Setelah itu masukkan ke kulkas selama 24 jam.

Baca Juga: Heran Lihat Suami Pergi Bakar Ampas Kopi Sebelum Pergi Tidur, Esok Paginya Geleng-geleng Kepala Lihat Perubahan Ini di Rumah, Gak Nyangka!

Kopi mampu membantu menyerap bau dengan efektif.

Efeknya akan menghilangkan bau menyengat yang ada di kulkas.

Selain kopi, Anda bisa menggunakan cara lainnya.

Cara Lain untuk Menghilangkan Bau di Kulkas

1. Menggunakan baking soda

Bahan yang satu ini juga sangat umum.

Anda yang hobi memasak pasti sering menggunakan baking soda.

Selain untuk memasak, baking soda punya banyak fungsi lainnya.

Baking soda mampu menetralisir aroma yang tak sedap di dalam ruangan yang kedap udara.

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: Nyesel Enggak Coba dari Dulu! Usir Nyamuk di Rumah Ternyata Bisa Pakai Kopi, Pasti Langsung Kocar-kacir

Terutama jika Anda menggunakannya di kulkas.

Letakkan baking soda pada wadah terbuka di dalam kulkas.

Biarkan baking soda menyerap bau yang ada di dalam kulkas setidaknya sekitar 24 jam.

2. Merendam kapas dan vanili

Anda juga bisa menggunakan kapas dan vanili.

Caranya celupkan kapas ke dalam vanili sampai cukup basah.

Biarkan kapas tersebut selama 12 jam di dalam kulkas.

Aroma vanili yang diserap kapas mampu menimbulkan aroma segar dan bersih pada kulkas.

Nah itu dia bahan untuk mengusir bau tak sedap di kulkas, yuk cobain.

Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Cara Ampuh Menghilangkan Bau Tak Sedap di Kulkas dengan Singkat dan Mudah

Baca Juga: Emak-emak Pasti Girang Kalau Tahu, Panci Berkerak di Dapur Bisa Kinclong Seperti Baru Cuma Dibersihkan Pakai Ampas Kopi, Gampang Banget Caranya