SajianSedap.com - Beberapa orang memang ada yang memiliki gigi kuning.
Gigi kuning bisa terjadi karena sering merokok, minum kopi atau teh.
Untuk mengatasi gigi kuning bisanya kita akan pergi ke dokter gigi.
Ya, di dokter gigi kita memang bisa melakukan perawatan agar gigi bisa cerah.
Namun, kita tahu biaya ke dokter gigi tidaklah murah.
Nah, kalau Anda mau yang murah tapi ampuh Anda bisa kok pakai yang alami.
Ya, ternyata modal nanas bisa bikin gigi jadi putih bak iklan di TV.
Penasarankan info lengkapnya?
Yuk simak langsung artikel ini!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Buah untuk Memutihkan Gigi
Kalau kita mau punya gigi putih bersih, cukup rajin makan 3 buah ini aja!