Mulai Nanti Sore, Coba Gosokkan Belimbing Wuluh Ke Lantai Kamar Mandi, Tunggu 10 Menit Pasti Langsung Kinclong

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Kamis, 9 Juni 2022 | 11:12 WIB
Manfaat menggosokkan belimbing wuluh ke lantai kamar mandi (Freepik.com)

Siapkan belimbing wuluh yang telah dikupas.

Lalu gosokkan pada noda atau kerak yang membandel.

Biarkan selama kurang lebih 10 menit.

Kemudian gosok dengan kain lap atau sikat plastik hingga bersih.

Lakukan secara teratur, setidaknya seminggu sekali agar lantai kamar mandi bersih dan kinclong lagi.

Selain belimbing wuluh, Anda bisa menggunakan bahan lainnya ya.

Artikel berlanjut setelah video berikut.

Baca Juga: Cuma Modal 3 Lembar, Iseng Simpan Daun Belimbing Wuluh di Tempat Beras, Ibu Rumah Tangga Gak Nyangka Lihat Efeknya 2 Hari Kemudian

Bahan Lain untuk Membersihkan Kerak di Lantai

1. Garam dan cuka

Siapa bilang garam dan cuka hanya bisa digunakan sebagai campuran makanan?