SajianSedap.com - Memilki tanaman yang subur tentu saja membuat hati kita senang.
Apalagi kalau tanaman tersebut berbuah lebat dan jauh dari hama.
Nah, salah satu cara agar bisa tetap subur dan tak layu tentu saja dengan menyiram tanaman setiap hari.
Tapi, kalau mau makin subur dan hasilnya maksimal, kita bisa coba menyiram tanaman dengan air ini, nih.
Ya, ialah siram tanaman dengan air rebusan telur.
Saat merebus telur, biasanya air rebusannya akan langsung dibuang, nih.
Begitupun saat kita mengupas telur rebus atau memecahkan telur untuk dimasak, cangkang telur ini juga biasanya langsung dibuang.
Ternyata, kita bisa memanfaatkan air rebusan telur dan cangkang telur untuk merawat tanaman yang ada di rumah, loh!
Wah, kok bisa?
Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This
Memangnya, apa saja sih manfaat air rebusan telur dan cangkang telur bagi tanaman di rumah kita?
Daripada penasaran, mari kita simak efek siram tenaman dengan air rebusan telur berikut ini.