Gak Bisa Dianggap Sepele Lagi, Efek Samping Meletakkan Ponsel Di Samping Bantal Sungguh Mengerikan Buat Tubuh

By Gusthia Sasky T, Minggu, 12 Juni 2022 | 13:40 WIB
Efek samping meletakkan ponsel dekat bantal (pxfuel.com)

Secara umum, ponsel memiliki radiasi, jadi yang terbaik adalah mematikan telepon saat tidur.

Jika harus dalam mode siaga, disarankan untuk meletakkannya 1,5 meter dari Anda.

Dampak Buruk Tidur dengan Lampu Menyala

Ternyata pentingnya tidur tanpa menggunakan lampu sekecil apa pun cahayanya telah diteliti oleh para ahli.

Melansir Healthline, Joyce Walsleben, PhD., anggota asosiasi dosen di New York University School of Medicine menjelaskan bahwa meskipun kita tertidur.

Baca Juga: Jangan Sampai Penyesalan di Akhir! Pakai Bra Kawat Disebut Bisa Sebabkan Kanker, Ini Penjelasan Lengkap Ahli

Cahaya tetap dapat terdeteksi oleh kelopak mata dan otak kita tidak akan memproduksi melatonin.

Apa dampaknya jika kita tidur dengan lampu menyala?

1. Meningkatkan kemungkinan terkena kanker

Cahaya lampu di malam hari merupakan faktor risiko yang signifikan untuk mengembangkan kanker payudara, menurut para peneliti yang mengkaji data dari 1.679 perempuan dan menerbitkan hasil penelitian mereka di Chronobiology International.

Namun, ilmuwan lain berpendapat bahwa setiap gangguan pada ritme sirkadian dapat memicu pelepasan hormon stres dan inilah yang dapat meningkatkan risiko kanker.

2. Cahaya buatan membuat badan gemuk