Namun bagaimana ya cara menggunakannya?
Cara Menggunakan Garam untuk Mencuci Seprai
Untuk menggunakannya, Anda bisa mengikuti cara berikut ya.
Bahan:
- Garam
- Air hangat
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Cara menggunakan:
- Isi ember dengan air hangat dan taburkan 5 sdm garam.
- Aduk kedua bahan sampai tercampur.
- Rendam seprai dalam air garam selama 1-2 jam.
- Setelah itu, bilas hingga bersih.
- Lalu Anda bisa mencuci seperti biasa.
Gampang banget kan?
Air garam akan melarutkan kotoran yang bikin seprai jadi dekil.
Selamat mencoba.
Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Coba Iseng Rendam Seprai Pakai Air Garam dan Diamkan Selama 2 Jam, Moms Dijamin Bakalan Kagum Lihat Hasilnya