SajianSedap.com - Daun salam pasti ada di dapur Anda ya?
Ya, daun salam memang kerap kali digunakan untuk masak.
Daun salam dikenal bisa memberikan wangi aromatik pada masakan kita.
Makanya, ibu-ibu di rumah kalau lagi masak pasti pada suka banget menambahkan daun salam.
Nah, selain untuk masak Anda juga bisa olah daun salam jadi minuman yang sehat loh.
Ya, Anda bisa coba rebus 7 lembar daun salam lalu minum airnya setiap hari.
Dijamin Anda jadi gak perlu lagi beli obat di apotik.
Penasarankan info selengkapnya?
Yuk simak langsung!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Manfaat Air Rebusan Daun Salam
Daun salam ini berfungsi menurunkan kadar gula dalam tubuh sehingga penyakit diabetes bisa sembuh total.