Hal ini akan membuata lemak dalam tubuh melonjak tinggi.
Kalau ini terjadi bisa sangat fatal lho.
Akibatnya, penyakit kardiovaskular siap menghantui Anda.
Berbagai penyakit kardiovaskular seperti stroke dan penyakit jantung bisa terjadi pada Anda.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Baca Juga: Efek Samping Makan Bayam dengan Tempe Bisa Datangkan Malapetaka, Jangan Lagi Sajikan untuk Keluarga!
2. Memicu diabetes
Selain karena kadar lemaknya, kopi susu juga tinggi kadar gula.
Biasanya susu sendiri sudah terdapat kandungan gula yang cukup tinggi.
Padahal kopi susu nggak hanya itu saja campurannya.
Terkadang akan ditambahkan gula tambahan seperti gula cair atau susu kental manis.
Tentu kandungan gula dalam segelas kopi susu akan sangat tinggi.
Hal ini akan meningkatkan risiko terkena diabetes.
Nah itu dia efek samping minum kopi susu yang bisa terjadi pada Anda.
Karena itu, sekarang jangan lagi coba-coba minum ya apalagi jika Anda punya penyakit jantung dan diabetes.
Baca Juga: Efek Samping Minum Air Hangat, Bukannya Sehat Malah Dirawat Di Rumah Sakit