Sajiansedap.com - Ketika beraktivitas sebagian orang pasti menggunakan kaos kaki.
Kehadiran kaos kaki ini memang bisa melindungi kaki agar tidak cepat lecet saat gunakan sepatu.
Ketika menggunakan sepatu biasanya kaki akan bergesekan langsung dengan bahan sepatu yang keras, itu yang menyebabkan lecet dan tidak nyaman.
Gunakan kaus kaki bisa meminimalisir gesekan tersebut.
Yang belum banyak orang tahu adalah menggunakan kaos kaki basah saat tidur.
Hal ini mungkin terasa aneh tapi sangat berkhasiat loh.
Tidak percaya?
Mari kita simak ulasan lengkapnya berikut ini.
Jangan sampai ketinggalan info ini ya!
Baca Juga: Enjoying F&B in a Serene Park: Urban Farm at PIK 2 Returns With More Foods, More Fun Activities
Manfaat Gunakan Kaos Kaki Basah
Kaos kaki basah ini bisa digunakan saat anda hendak tidur malam.