Dikira Pakai Karbit, Ternyata Cara Mematangkan Pisang dengan Cepat Bisa Pakai 2 Trik Ini, Sehari Bisa Langsung Matang

By Idam Rosyda, Senin, 27 Juni 2022 | 18:50 WIB
cara mematangkan pisang tanpa karbit (pexels/kimona dan pixabay/publicdomainpictures)

3. Masukkan ke dalam oven 

Dilansir dari laman All Recipes, selain penggunaan alumunium foil dan apel, Anda bisa memasukkan pisang mentah ke dalam oven dengan suhu 148 derajat celsius.

Bungkus pisang dengan kertas roti.

Artikel akan berlanjut setelah video berikut ini:

Baca Juga: Yang Punya Pohon Pisang Bisa Bersyukur, Jerawat dari Kecil Susah Hilang Malah Lenyap Pakai Kulit Pisang, Gak Perlu Beli Skincare Lagi

Tunggu hingga kulit pisang menjadi lebih gelap.

4. Taruh pisang di tempat yang hangat

Masih dalam laman yang sama, Anda bisa menempatkan pisang di tempat yang hangat seperti di atas kulkas atau di samping oven. 

5. Tempatkan dalam paper bag

Kalau Anda ingin mempercepat pematangan pisang dalam 12-24 jam, Anda bisa membungkusnya dalam paper bag.

Biarkan dalam suhu ruang dan tunggu pisang menjadi matang.