SajianSedap.com – Beras menjadi satu dari sembilan bahan pokok bagi masyarakat Indonesia.
Bagaimana tidak, beras yang dimasak menjadi nasi akan menjadi makanan pokok utama.
Karena itu, orang-orang pasti punya persediaan beras di rumah.
Namun menyimpan beras itu gampang-gampang susah.
Baik beras mahal sampai murah sekalipun nggak bakal luput dari serangan kutu.
Menutup rapat wadah beras juga nggak menjamin lho.
Untuk itu, SajianSedap punya tipsnya buat Sase Lovers.
Sekarang coba letakkan 1 rempah dapur ini di wadah dan kutu bakal kabur lho.
Wah apa ya bahannya?
Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve
Cengkeh untuk Mengusir Kutu Beras