Lakukan ini dengan rutin 2 kali setiap minggu untuk mendapatkan hasil terbaik.
Selain untuk memutihkan ketiak, pepaya juga bisa digunakan untuk menghilangkan kerutan dan melembabkan kulit.
Nah kalau nggak ada pepaya, Anda tentu bisa menggantinya dengan bahan lain.
Apel untuk Mencerahkan Ketiak
Apel tidak akan hanya menghilangkan bakteri dari ketiak.
Tapi juga akan mencerahkannya.
Artikel berlanjut setelah video berikut.
Apel mengandung vitamin, mineral dan nutrisi membuat kulit Moms menjadi sehat.
Caranya gak susah kok.
- Tumbuk 2 buah apel hingga berbentuk seperti bubur.
- Lalu oleskan bubur apel tersebut ke ketiak.
- Pijat ketiak dengan lembut.
- Setelah 1 menit, bersihkan pasta apel yang menempel pada ketiak.
- Kemudian usap dengan kain lembab segera setelah itu.
Lakukan perawatan ini 1 dalam seminggu untuk mendapatkan hasil terbaik.
Selamat mencoba!
Artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Bikin Suami Tambah Sayang! Memutihkan Ketiak Tidak Perlu Keluar Uang untuk ke Salon, Solusinya Ternyata Cuma Butuh Buah Pepaya