SajianSedap.com - Semua pasti tak asing dengan lengkuas.
Bahan yang satu ini memang kerap digunakan untuk memasak beragam hidangan seperti rendang.
Bahkan lengkuas juga kerap digunakan untuk minuman alami.
Tapi tak sampai disitu saja, ada beragam manfaat lengkuas yang tak banyak orang tahu
Ternyata bisa membuat pasutri jadi makin lengket setiap hari.
Manfaat Air Rebusan Lengkuas untuk Pria
Seperti halnya jahe, lengkuas ternyata juga bisa dijadikan minuman lho.
Bahkan jangan kaget karena khasiat air rebusan lengkuas ini tidak main-main.
Kandungan kimia lengkuas Melansir Buku 100 Top Tanaman Obat Indonesia yang diterbitkan Balai Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisional (B2P2TOOT) Balitbangkes Kemenkes pada 2011 adalah rimpangnya.
Rimpang lengkuas tersebut mengandung minyak atsiri lebih kurang 1 persen dengan komponen utama:
- Kamfer- Sineol-Asam metal sinarmat