Tolong Kasih Tahu Pembantu Sekarang! Handuk Dekil dan Kotor Jangan Dicuci Pakai Air di Sumur! Biar Bersih Bebas Kuman Cuma Direndam Air ini

By Ulfa, Minggu, 24 Juli 2022 | 08:10 WIB
jangan cuci handuk dengan air di sumur! Ini cara yang benar (hip2save.com)

SajianSedap.com - Bagaimana Anda biasanya mencuci handuk?

Handuk yang sering kita pakai setiap hari memang rentan jadi cepat kotor dan bau.

Maka dari itu, mencuci handuk setidaknya harus seminggu satu kali.

Tapi, sering ada yang keliru soal cara mencuci handuk, nih!

Apakah Anda sering mencuci handuk dengan air sumur?

Mulai sekarang, jangan cuci handuk dengan air kamar mandi atau sumur, ya!

Karena agar handuk yang dekil dan bau bisa kinclong lagi mending direndam pakai air ini.

Lantas, kenapa sih kita jangan cuci handuk dengan air kamar mandi?

Daripada penasaran, mari kita simak ulasannya di bawah ini.

Baca Juga: Kaum Menteng, Lesser-Known Traditional Foods From Rural Indonesia Get Spotlight They Deserve

Mencuci Handuk Agar Bersih dan Jauh dari Kuman

Handuk memang harus dicuci dengan air yang bersih untuk menghilangkan kotoran dan kuman yang menempel.