SajianSedap.com – Rabu (27/07/2022), Plaza Senayan kebakaran yang terjadi sekitar pukul 10.15 WIB.
Penyebab Plaza Senayan kebakaran ini berasal dari transformator (trafo) salah satu toko.
Untungnya api menyambar ke toko lainnnya pada kejadian Plaza Senayan kebakaran ini.
Namun meskipun demikian, keadaan Plaza Senayan kebakaran yang genting ini dapat diatasi dalam waktu singkat.
Pada pukul 10.35 WIB, api berhasil dipadamkan.
Walaupun begitu, Anda tidak bisa menyepelekan masalah listrik di rumah.
Pasalnya, ada beberapa tanda dari masalah listrik yang tidak kita sadari.
Bahkan mungkin hal ini sering terjadi di rumah Anda.
Kira-kira apa saja tanda adanya masalah listrik di rumah Anda?
1. Stop Kontak Panas
Banyak peralatan listrik menghasilkan panas selama pengoperasian.