Jarang Ada yang Sadar, Beginilah Cara Menyimpan Tahu yang Benar Agar Tidak Cepat Asam, Dijamin Tahan Lama

By Marcel Mariana, Sabtu, 6 Agustus 2022 | 09:54 WIB
Beginilah cara benar menyimpan tahu agar tahan lama dan tidak cepat asam (kompas)

Sajiansedap.com - Apakah anda suka makan tahu?

Jika iya, ada hal yang harus anda perhatikan dari sekarang.

Hal ini berkaitan dengan cara menyimpan tahu yang benar.

Tahu termasuk makanan serbaguna yang cocok diolah jadi apa saja, terutama disaat kepepet.

Jadinya, menyimpan sisa tahu di kulkas pasti ide yang sangat tepat.

Tapi, banyak orang bilang tahu tidak bisa disimpan karena akan berubah rasa jadi asam.

Padahal anggapan tersebut salah loh.

Berikut ini ulasan lengkap untuk anda.

Jangan sampai anda tidak tahu ya!

Baca Juga: Buntil Daun Singkong Recipe, Even Die-Hard Meat Maniacs Will Love This

Rebus Dulu Tahu Sebelum Disimpan

Tahu yang tidak langsung diolah sebaiknya melalui beberapa proses sebelum disimpan dalam kulkas.

Yang paling utama, tahu harus direbus dulu untuk menghentikan proses fermentasinya.

Selanjutnya, simpan tahu dengan cara di bawah ini,

1. Rebus air sampai mendidih.

2. Masukkan tahu ke dalamnya.

Tunggu sampai mendidih kembali. Angkat.

Baca Juga: 2 Tahun Awet, Cara Simpan Cokelat yang Tepat Ternyata Bukan di Kulkas, Simpan di Tempat Seperti Ini

3. Siapkan wadah bersih dan kedap udara.

Isi dengan air matang dengan suhu ruang.

Masukkan tahu ke dalamnya.

Pastikan tahu terendam seluruhnya dengan air.

4. Segera simpan dalam kulkas.

Supaya tahu bisa tahan sampai seminggu lamanya, pastikan mengganti air setiap hari.

Cuci juga tahu dari lendir-lendir.

Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :

Baca Juga: Resep Tempe Masak Cabai Gendot, Menu Pelengkap Sederhana yang Bikin Makan Lebih Dari 2 Piring

Setelah itu, kembali masukkan tahu ke dalam wadah kedap udara, isi dengan air, lalu simpan kembali dalam kullas.

Yuk, jangan takut lagi menyetok tahu di rumah.

Tinggal simpan tahu dengan cara di atas.

Asal tidak lupa mengganti air, dijamin tahu tidak asam sampai seminggu lamanya.

3. Salmon

Salmon sangat direkomendasikan karena kaya vitamin D yang dapat menjaga pigmen rambut.

Suplemen vitamin D juga punya efek yang tak kalah baiknya, namun konsumsi ikan segar ini jauh lebih baik karena kaya manfaat tambahan seperti protein dan omega 3.

Baca Juga: Iseng Tumbuk Bawang Putih Lalu Dimasukkan ke Bak Mandi, Gak Nyangka Sekarang Serumah Bebas dari Penyakit Mematikan Ini

Artikel Telah Ditayangkan di pop.grid.id dengan Judul, Catat Sekarang! Mulai Saat Ini Simpan dengan Cara Ini Jika Ingin Stok Tahu Dalam Jumlah Banyak, Dijamin Tidak Asam