Modal 5 Butir Jeruk Nipis, Tikus Nggak Akan Berkeliaran Lagi di Rumah Tanpa Pakai Perangkap, Tinggal Diolah Jadi Seperti Ini Saja

By Laksmi Pradipta Amaranggana, Kamis, 4 Agustus 2022 | 19:25 WIB
Jeruk nipis yang diolah menjadi seperti ini ternyata sangat ampuh untuk mengusir tikus lho ()

Sebenarnya untuk mengusir tikus anda bisa membeli perangkap dan racun tikus.

Tapi, tidak ada salahnya juga anda mencoba cara alternatif yaitu mengusir tikus secara alami.

Anda tak usah belu perangkap dan racun tikus jika mencoba mengusir tikus secara alami.

Karena, bahannya menggunakan bahan-bahan alami yang biasa ada di dalam kulkas.

Mau tahu bahan alami untuk mengusir tikus dari rumah?

Mengutip Good House Keeping, bahan alami untuk mengusir tikus dari rumah adalah jeruk nipis.

Mungkin banyak yang heran kok bisa jeruk nipis bisa mengusir tikus dari rumah?

Tapi, kenyataannya memang seperti itu.

Baca Juga: Padahal Cuma Gosok Rambut Pakai Daun Jeruk Nipis Dicampur Bahan ini, Sejam Kemudian Efeknya Diluar Ekspektasi

Anda tahu kan kalau tikus suka makan segala?

Nah, jeruk nipis ini gunanya sebagai racun tikus alami.

Akan tetapi, agar tikus kapok masuk ke dalam rumah anda harus menambahkan kapur barus.