Ini dia berbagai macam manfaat yang bisa kita dapatkan dari keramas menggunakan jeruk nipis!
Merangsang pertumbuhan rambut
Di dalam jeruk nipis, ada kandungan vitamin C yang sangat kaya.
Vitamin C bisa berfungsi untuk mengatasi kebotakan, rambut rontok, hingga merangsang pertubuhannya.
Tapi ingat, jeruk nipis punya tingkat asam yang lumayan tinggi yang bisa membuat rambut jadi kering.
Jadi, saat pengin mengaplikasikan jeruk nipis di rambut, pastikan untuk menggunakan minyak sebagai pelembap.
Kita bisa memakai miyak zaitun, minyak kelapa, atau minyak kacang almond.
Berkilau
Manfaat selanjutnya yang bisa kita dapatkan dari keramas menggunakan jeruk nipis adalah rambut yang berkilau.
Vitamin C yang ada di jeruk nipis juga bisa menutrisi helaian batang rambut kita.