Heran Lihat Tetangga Rajin Beli Asam Jawa Tapi Dipakai Keramas, Ternyata Pas Coba Sendiri Malah Takjub, Bak Seperti Keluar Salon Tiap Hari!

By Amelia Pertamasari, Selasa, 16 Agustus 2022 | 11:10 WIB
Manfaat asam jawa untuk kesehatan rambut. ()

Manfaat Asam Jawa untuk Rambut

Dilansir dari Blendofbites, berikut ini manfaat asam jawa untuk rambut secara keseluruhan.

1. Asam Jawa memiliki niasin

Vitamin niasin melindungi rambut Anda dari menjadi kering dan rapuh, dan memberi nutrisi pada kulit kepala Anda.

Dengan banyaknya hal yang merusak rambut Anda setiap harinya, niasin sangat penting untuk kunci rambut sehat.

2. Antioksidan memperkuat rambut Anda

Vitamin C dan antioksidan dalam asam jawa juga dapat membantu melindungi dari sinar matahari.

Paparan sinar UV yang terlalu banyak dapat membuat helaian rambut menjadi kering dan rapuh.

Dengan mengaplikasikan asam jawa secara rutin itu dapat melindungi rambut dari sinar berbahaya dan menjaganya tetap sehat.

3. Memiliki beberapa vitamin E

Ketika rambut terpapra iklim panas dan lembab, itu dapat membuatnya lemah dan tidak dapat diatur.

Baca Juga: Seperti Habis Keluar Salon Tiap Hari, Rambut Bisa Indah dan Halus Cuma Modal Keramas dengan Air Kulit Bawang, Wow Banget