Rambut Bisa Rusak Dicat Terus, Uban Bisa Lenyap Sampai ke Akar Cuma Modal Daun untuk Bumbu Masakan Ini, Jadi Hitam Seperti Muda Lagi

By Amelia Pertamasari, Jumat, 19 Agustus 2022 | 15:33 WIB
Cara menghitamkan rambut putih atau uban dengan daun kari. (SajianSedap)

SajianSedap.com - Uban atau rambut putih kerap kali dikaitkan dengan penuaan.

Padahal sebenarnya uban juga bisa muncul lebih awal dan usia muda.

Penyebanya dapat karena hormon, gaya hidup tak sehat, stress, dan lainnya.

Ketika munculnya dapat dihitung jari, itu dapat dicabut.

Namun ketika mulai memenuhi kepala, itu membuat penampilan buruk.

Jadi banyak orang mencari cara untuk menghilangkannya.

Salah satunya dengan mengecat rambut dengan warna gelap.

Meski memang warna putih tertutupi, itu hanya bersifat sementara dan juga terlalu sering mengecat dapat merusak rambut.

Tapi kini jangan khawatir, sebab ada perawatan alami yang aman namun juga efektif.

Yakni menggunakan daun kari, salah satu bumbu masakan sehari-hari.

Lihat berikut ini cara menghilangkan uban secara alami.

Baca Juga: Bikin Heran Tak Pernah Terlihat Tumbuh Uban, Rahasia Nenek Ini Punya Rambut Selalu Hitam Ternyata Cuma Daun Salam, Ajaib Banget