Dibocorkan Mantan Staff Salon, Rambut Bercabang Jangan Dipotong! Mending Oles Pakai 2 Bahan Alami ini, Murah Meriah Gak Bikin Kantong Jebol

By Ulfa, Kamis, 18 Agustus 2022 | 12:40 WIB
Yuk sama-sama atasi rambut bercabang dengan bahan alami ini (Cristalov (Getty Images/iStockphoto))

Cara Mengatasi Rambut Bercabang dengan Murah

1. Masker rambut kuning telur dan madu

Diketahui madu punya manfaat untuk rambut, dapat mencegah kekeringan dan mengunci kelembapan.

Sedangkan telur mengandung asam amino yang dapat mencegah rambut bercabang agar tidak semakin parah.

Tidak hanya itu, kedua bahan ini juga membantu membuat rambut lebih kuat dan berkilau.

Campuran telur dan madu bagus untuk atasi rambut bercabang

Cara menggunakan campuran dua bahan ini juga mudah, kok.

Cara membuatnya:

- Kita hanya perlu campurkan 1 kuning telur dengan 1 sendok teh madu.

- Lalu terapkan ke rambut sebagai masker.

- Kalau sudah satu jam, bilas rambut dengan sampo ringan.

Baca Juga: Sampo Mahal Belum Tentu Ampuh, Rambut yang Rontok Bisa Tumbuh Lebat dengan Bawang Putih, Hasilnya Bisa Kayak Iklan Di TV