SajianSedap.com – Di dapur pasti ada persediaan jahe dan juga bawang putih.
Maklum saja, kedua bahan dapur ini sangat dibutuhkan untuk memasak.
Tidak hanya itu saja, jahe dan bawang putih juga dikenal sebagai salah satu obat tradisional.
Jahe biasa dipakai untuk menyembuhkan penyakit ringan seperti flu, batuk, dan asam lambung.
Sedangkan bawang putih dikenal baik untuk mencegah kanker.
Namun meskipun begitu, kita tidak pernah terpikir untuk mencampur keduanya.
Tapi ternyata jahe dan bawang putih yang dicampur justru malah bermanfaat lho.
Apalagi jika kedua bahan ini digeprek lalu direbus bersamaan.
Sekali minum, hasilnya pasti terlihat.
Penyakit berbahaya ini auto minggat deh.
Wah kira-kira apa ya penyakitnya?