Makin Rusak Kalau Pakai Pemutih, Baju Luntur Bisa Kembali Bersih Cuma Modal Direndam Pakai Bahan Dapur Ini, Jadi Bebas Noda Seperti Baru Lagi

By Amelia Pertamasari, Kamis, 1 September 2022 | 16:50 WIB
Cara mengatasi baku kelunturan dengan bahan dapur. (Freepik.com)

Lalu diamkan pakaian beberapa menit agar cairan jeruk nipis bekerja menghilangkan noda.

Setelah itu cuci baju dengan menggunakan detergen seperti biasanya, bilas, dan keringkan pakaian.

Manfaat Mencuci Pakaian dengan Belimbing Wuluh

Siapa sangka, ternyata belimbing wuluh bisa digunakan untuk menghilangkan noda luntur, lo.

Ini karena belimbing wuluh memiliki sifat asam yang tinggi.

Untuk menggunakannya, teman-teman hanya perlu memotong belimbing wuluh menjadi dua bagian.

Setelah itu, gosokkan daging buahnya pada pakaian yang luntur dan diamkan selama sekitar 30 menit.

Selanjutnya, jangan lupa untuk mencucinya dengan menggunakan detergen dan air.

Artikel ini telah tayang di Tribuntribunkaltimwiki.com dengan judul Bermasalah Terhadap Cucian, Tiga Cara Ampuh Ini Dapat Hilangkan Noda Luntur Pakaian