Bawang Putih untuk Menghilangkan Noda Bekas Jerawat
Anda pasti sudah tidak asing dengan bahan ini.
Bagaimana tidak, bawang putih menjadi salah satu bumbu dapaut yang biasa dimasak.
Selain untuk memasak, masih ada manfaat lain dari bawang putih lho.
Salah satunya untuk menghilangkan bekas jerawat seperti yang dilansir dari Femina.in
Bawang putih dikenal sebagai bahan yang mengandung antibakteri.
Tentu kandungan ini akan berguna untuk Anda yang sedang berjerawat.
Tidak hanya jerawatnya saja, bekasnya pun akan pudar.
Ini karena kandungan antioksidan yang sangat tinggi dalam bawang putih.
Jadi ketika masih ada jerawatnya pun bekasnya bisa diatasi.
Lalu bagaimana cara memakainya?