Modal Daun Pisang Aja, Setrika Lengket Bisa Mulus Lagi, Gak Bakal Bikin Baju Kusut dan Nempel saat Disetrika

By Idam Rosyda, Selasa, 6 September 2022 | 08:05 WIB
daun bisa mengatasi setrika lengket (freepik/jeswin)

SajainSedap.com - Setrika jadi salah satu peralatan rumah tangga yang begitu dibutuhkan.

Dulu orang menghaluskan pakaian dengan setrika arang.

Namun kini seiring berkembangnya teknologi, setrika listrik bahkan hingga uap jadi pilihan.

Tinggal colok di saluran listrik saja, setrika bisa langsung Anda gunakan.

Tapi ada kalanya penggunaan setrika ini juga bukan tanpa masalah.

Salah satu yang bisa jadi sering Anda alami adalah setrika yang lengket.

Hal ini biasanya terjadi jika setrika terlalu panas, kemudian digunakan untuk menggosok pakaian dengan bahan utama polyester atau bahan kain non katun.

Bahan kain ini mudah sekali terbakar jika terkena panas.

Alhasil, noda lengket akan muncul di lapisan setrika Anda.

Jika digunakan, setrika ini akan membuat baju Anda menjadi lengket dan bernoda.

Tapi tenang saja, cara mengatasi setrika lengket rupanya bisa memakai daun pisang loh.

Baca Juga: Duh! Habis Masak Baju Kena Noda Kunyit, Buru-buru Pakai 2 Cara Ini untuk Menghilangkan, Seketika Bisa Bersih